Wednesday, September 2, 2020

Tips Mencegah Piutang Tak Tertagih di Perusahaan dengan Accurate Software

Tips Mencegah Piutang Tak Tertagih di Perusahaan dengan Accurate Software 




Accurate Software merupakan salah satu Software Akuntansi terbaik di Indonesia. Dikembangkan oleh PT. Cipta Piranti Sejahtera (CPSSoft) sejak tahun 1998. Accurate telah sesuai dengan Standard PSAK Indonesia. Telah meraih Top Brand award selama 5 tahun berturut- turut. 

Berikut adalah beberapa Fitur yang dapat anda gunakan untuk manajemen piutang agar tidak sampai terjadi Piutang Tak Tertagih. 

1. Fitur Reminder untuk Ingatkan Jadwal Jatuh Tempo 

Accurate memiliki Fitur Reminder yang berguna sebagai Pengingat Transaksi yang harus di eksekusi dalam waktu dekat. Contohnya Transaksi Piutang yang akan jatuh tempo, maka Accurate akan secara otomatis menampilkan pada halaman awal accurate. Dengan begitu anda dapat melakukan penagihan ke pelanggan agar pelanggan mempersiapkan pembayaran piutang tersebut. hal ini dapat mengantisipasi adanya piutang tak tertagih. 



2. Gunakan Batasan Kredit Pada Tiap Customer 

Batasan Kredit atau Limit kredit berguna untuk meminimalisir adanya penumpukan Piutang pada satu pelanggan dan beberapa pelanggan secara Bersamaan. Piutang dalam jumlah besar akan menyebabkan terhambatnya aliran kas perusahaan anda. Maka Accurate menyediakan Fitur yang dapat memperingatkan adanya piutang yang melebihi nominal yang ditetapkan. 

3. Tentukan Skema Jatuh Tempo Pembayaran

Tanggal jatuh tempo dan bagaimana lamanya pembayaran juga perlu anda atur sesuai dengan masing- masing pelanggan anda. Dengan mangatur tanggal jatuh tempo yang tepat untuk setiap penjualan anda dapat meminimalisir terjadinya piutang tak tertagih. 

4. Informasi Laporan Piutang yang lengkap

Accurate Software memiliki lebih dari 100 laporan keuangan siap pakai yang langsung terintegrasi dari transaksi penjualan, pembelian dan transaksi lainnya. Maka jika anda memerlukan laporan piutang pelanggan anda dapat melihat melalui laporan di Accurate. Dengan laporan piutang anda dapat menganalisa dan memeriksa beberapa faktur belum lunas, Rincian umur piutang dan lain sebagainya. 


Tertarik dengan Accurate ?



No comments:

Post a Comment