Software Akuntansi dalam Era ini sudah sangat diminati oleh para pelaku usaha. mulai usaha kecil, menengah dan perusahaan besar. Banyak perusahaan yang membutuhkan laporan keuangan dengan cepat dan mudah agar dapat dijadikan salah satu bahan pertimbangan untuk pengambilan keutusan Perusahaan.
Perusahaan manufaktur merupakan suatu cabang industri yang mengaplikasikan mesin, peralatan dan tenaga kerja dan suatu medium proses untuk mengubah bahan mentah menjadi barang jadi yang memiliki nilai jual. Pada Perusahaan manufaktur, biasanya Biaya Produksi yang digunakan mengacu pada Standard Cost.
Standard Cost merupakan pembiayaan produksi dengan menggunakan patokan harga beli yang berbeda dengan hpp awal. Harga yang menjadi patokan saat proses produksi adalah harga yang sudah distandardkan.
ACCURATE dapat memfasilitasi kebutuhan untuk perusahaan manufaktur dengan menggunakan ACCURATE Versi Enterprise. Tampilan Modul untuk Pabrikasi dapat anda lihat digambar dibawah ini :
Modul Pabrikasi
Pada Accurate versi enterprise anda akan mendapatkan modul pabrikasi. Modul Pabrikasi dapat digunakan untuk menctatat proses produksi untuk sebagian besar perusahaan manufaktur. Dalam modul pabrikasi tersebut anda dapat mencatat proses dari mulai
Input bahan baku dan biaya lainnya
membuat Formula produk atau yang sering disebut bill of material
mengeluarkan surat perintah kerja (work order)
material release
product and material result
Selain proses produksi, anda juga dapat memakai modul seperti pembelian dan penjualan
Secara otomatis akan membentuk laporan keuangan.
Software Akuntansi ACCURATE akan membantu memudahkan bisnis anda
2. Pelajari selengkapnya Tentang Accurate Online
3. Permintaan Demo / Presentasi ACCURATE
4. Permintaan Link Trial
Modul yang ada di ACCURATE
Modul Penjualan
Modul Pembelian
Modul Buku Besar
Modul Kas Bank
Modul Persediaan
Modul Aktiva Tetap
E- Faktur
Modul Proyek (Deluxe & Enterprise)
Modul Pabrikasi (Deluxe & Enterprise)
FITUR ACCURATE SOFTWARE VER. 5
Eka Arianti F
eka.arianti@myabcshop.com
atau
No comments:
Post a Comment